Makanan Yang Tidak Boleh Dimakan Orang Sakit Liver

Makanan Yang Tidak Boleh Dimakan Orang Sakit Liver


Makanan yang tidak boleh dimakan orang sakit liver ,- Untuk anda yang saat ini sedang mencari informasi mengenai apa saja makanan yang tidak boleh dimakan orang sakit liver , di dalam blog kesehatan kami ini  kini anda bisa mengetahuinya dalam artikel ini .

Karena di dalam artikel yang satu ini akan saya paparakan sedikit paparan mengenai makanan yang tidak boleh dimakan orang sakit liver , semoga dengan adanya artikel ini bisa menambah wawasan pengetahuan anda mengenai beberapa pantangan makanan penyakit liver.

SEKILAS TENTANG PENYAKIT LIVER 
Penyakit liver / hati merupakan sebuah kondisi dimana organ hati / liver mengalami gangguan atau masalah sehingga organ hati tidak ber fungsi dengan baik , atau dalam kondisi parah hati / liver bisa berfungsi sama sekali . biasanya ini disebabkan oleh beberapa faktor penyebab seperi adanya infeksi seperti oleh virus , obat-obatan, alkohol dll .
Di dalam penyakit liver ini tergolongkan kedalam beberapa jenis penyakit , seperti pembengkakan liver , pengerasan liver , sirosis hati / liver , hepatitis A , B dan C dan masih banyak lagi . 

Jika anda merupakan salah satu penderita dari penyakit liver ini , selain melakukan pengobatan anda juga harus menjaga pola makan anda , karena di dalam makanan terdapat beberapa makanan yang tidak boleh dimakan orang sakit liver . Yang mana beberapa makanan tersebut akan saya uraikan satu persatu dibawah ini 

Inidia makanan yang tidak boleh dimakan orang sakit liver 


 Seperti yang sudah saya katakan tadi , menjaga pola makan khususnya bagi anda penderita sakit liver bisa dikatakan wajib , ini bertujuan agar penyakit anda dapat kembali pulih sebagaimana mestinya . 

Makanan Yang Tidak Boleh Dimakan Orang Sakit Liver
Nah  maka dari itu dibawah ini terdapat beberapa makanan yang tidak boleh dimakan orang sakit liver yang diantaranya seperti :

1 . HINDARI MEMAKAN BUAH BUAHAN BERIKUT INI
Untuk anda para penderita penyakit liver yang sangat suka dengan memakan makanan buah buahan , awas perlu anda ketahui terdapat beberapa buah-buahan yang harus anda hindari khususnya bagi anda penderita liver , beberapa buah buahan tersebut seperti buah durian , nanas , nangka dan anggur

2 . HINDARI MEMAKAN DAGING DAN MAKANAN BERLEMAK

Daging merupakan sebuah makanan yang rasanya sangat enak , nah bagi anda para penderita liver sangat dianjurkan untuk anda menghindari memakan daging seperti daging sapi , kambing , ayan yang berlemak.

3 . HINDARI MEMAKAN SEAFOOD

Bagi anda para penderita penyakit liver yang sangat menyukai makanan seafood , alangkah lebih baiknya jika anda menghindari dulu memakan makanan tersebut karena ini sangat tidak bagus untuk penyakit anda . Beberapa makanan seafood yang harus anda hindari diantaranya seperti udang , cumi-cumi kepiting dan kerang .

4 . HINDARI MEMAKAN MAKANAN YANG MENGANDUNG ALKOHOL DAN BAHAN PENGAWET

Nah khusus yang satu ini sangat dianjurkan untuk anda menghindari mengonsumsi makanan atau minuman yang mengandung alkohol , dan anda harus pintar-pintar dalam memilih makanan . HIndari memakan makanan yang mengandung bahan pengawet .

===================

Nah itu tadi merupakan beberapa makanan yang tidak boleh dimakan orang sakit liver , Saya tekankan sekali lagi bagi anda yang saat ini sedang mempunyai masalah dengan penyakit liver , alangkah lebih baiknya jika anda menghindari beberapa makanan diatas . Semoga artikel ini bermanfaat dan semoga lekas sembuh amin ..

Baca juga :
 Terimakasih atas kunjungan nya , jangan lupa berkunjung kembali ...  

Post by : Makanan Yang Tidak Boleh Dimakan Orang Sakit Liver

0 Response to "Makanan Yang Tidak Boleh Dimakan Orang Sakit Liver"

Posting Komentar